Peringati HUT KKP, BBPBL dan PMI Lampung Adakan Donor Darah

- Editor

Jumat, 20 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peringati HUT KKP, BBPBL dan PMI Lampung Adakan Donor Darah yang diadakan di Aula BBPBL. Foto: Agus Guntoro, kabarindonesia.co

Peringati HUT KKP, BBPBL dan PMI Lampung Adakan Donor Darah yang diadakan di Aula BBPBL. Foto: Agus Guntoro, kabarindonesia.co

Pesawaran – Dalam rangka HUT Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), Balai Besar Perikanan dan Budidaya Laut (BBPBL) Provinsi Lampung bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Lampung melakukan kegiatan donor darah. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jum’at (20/10/2023) di Aula BBPBL Desa Hanura, Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran, Provinsi Lampung.

Kordinator Donor Darah untuk Wilayah Hanura Andre Corne mengatakan, “Kegiatan sudah 2 tahun berjalan. Untuk di Desa Hanura dilaksanakan setiap 3 bulan sekali, adapun member tetap sebanyak 60 orang, namun yang rutin ikut dalam kegiatan donor sekitar 40 orang.”

Baca Juga :  Polresta Jambi Gelar Apel Kesiapan Pengamanan TPS "Operasi Mantap Brata"

Pada kegiatan kali ini peserta keseluruhan 58 orang, pendonor 45, sedangkan 13 orang lagi belum bisa mendonorkan darah karena beberapa faktor.

Andre Corne selaku kordinator kegiatan berharap melalui kegiatan ini bisa bantu sesama yang membutuhkan, terutama untuk kemudahan membantu keluarga dan warga mendapatkan kebutuhan darah. Selain itu juga anggota bisa menjalin kerja sama dan akan mendapat kemudahan fasilitas untuk urusan sosial dari PMI.

Andre juga menyampaikan, “Untuk sementara kegiatan ini masih melibatkan warga di lingkup Desa Hanura dulu.”

Baca Juga :  Pembentukan dan Orientasi Siaga Bencana Berbasis Masyarakat di Kabupaten Lampung Barat

Ia juga berkeinginan untuk Desa Hanura setidaknya bisa ada 150 member, sehingga kegiatan donor darah melalui PMI bisa rutin setiap bulan dilaksanakan. Sehingga kalau ada 150 pendonor tetap setidaknya ada 40 pendonor yg bisa diikutkan dalam setiap bulan.

“Semoga ke depan lebih banyak desa desa lain yg akan bergabung dengan kami, sehingga kouta dan stok darah yang dihasilkan dari setiap kegiatan akan banyak,” tutup Andre.

Agus Guntoro

Berita Terkait

Bupati Novriwan Apresiasi Organisasi Masyarakat Yang Berbagi Kebaikan Selama Ramadhan
810 Peserta dari Lampung Barat ikut Berpartisipasi program Indonesia Khataman Al-Qur’an Serentak
Gelontorkan Program Pemberian Insentif Guru Ngaji, Parosil Harap Dapat Menciptakan Kaum Malenial Berahlak Baik
PC IPNU IPPNU Lampung Barat Gelar Istighosah dalam Rangka Harlah IPNU ke-70 & IPPNU ke-71
Ketua MWCNU Balik Bukit Ust Hernadi Tekankan Pentingnya Persatuan “Jangan Saling Mendengki dan Bermusuhan”
Kedapatan Miliki Sabu, Seorang Pria sedang berada di lapak singkong diamankan Sat Res Narkoba Polres Tulang Bawang Barat
Diduga Dpo Pelaku Curi 102 Tandan Buah Kelapa Sawit Diamankan Polsek Gunung Agung
Polres Tulang Bawang Barat Buka Layanan Hotline 110, Kapolres : “Mudik Aman, Keluarga Nyaman”
Berita ini 44 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 17:40 WIB

Bupati Novriwan Apresiasi Organisasi Masyarakat Yang Berbagi Kebaikan Selama Ramadhan

Senin, 17 Maret 2025 - 17:38 WIB

810 Peserta dari Lampung Barat ikut Berpartisipasi program Indonesia Khataman Al-Qur’an Serentak

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:28 WIB

Gelontorkan Program Pemberian Insentif Guru Ngaji, Parosil Harap Dapat Menciptakan Kaum Malenial Berahlak Baik

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:26 WIB

PC IPNU IPPNU Lampung Barat Gelar Istighosah dalam Rangka Harlah IPNU ke-70 & IPPNU ke-71

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:24 WIB

Ketua MWCNU Balik Bukit Ust Hernadi Tekankan Pentingnya Persatuan “Jangan Saling Mendengki dan Bermusuhan”

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:03 WIB

Diduga Dpo Pelaku Curi 102 Tandan Buah Kelapa Sawit Diamankan Polsek Gunung Agung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:56 WIB

Polres Tulang Bawang Barat Buka Layanan Hotline 110, Kapolres : “Mudik Aman, Keluarga Nyaman”

Sabtu, 15 Maret 2025 - 04:30 WIB

Ini kata Ust M Wahidin tentang Keistimewaan Malam Lailatul Qadar: Malam Seribu Bulan yang Dinanti Umat Muslim

Berita Terbaru

Maaf !!! Tidak Dapat Disalin