FRAKSI PKB Pesibar Minta Penjelasan Pemkab Pesibar Soal APBD Perubahan Tahun 2023

- Editor

Rabu, 20 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Barat – Fraksi PKB dalam rapat paripurna APBD Perubahan Tahun 2023 meminta dengan penjelasan gamblang kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesibar dalam penggunaan anggaran APBD Perubahan di dalam nota yang tercantum.

Riza Fahlevi yang di daulat menjadi juru bicara Fraksi PKB mengatakan bahwa Fraksi PKB meminta penjelasan berkaitan dengan jumlah perubahan pendapatan daerah pada perubahan PPAS yang direncanakan sebesar Rp. 35.164.748.086,56, namun didalam nota keuangan tercantum proyeksi pembiayaan pada APBD-Perubahan sebesar Rp. 57.499.612.722.

Baca Juga :  PPP Resmi Mengusung Pasangan Al Haris dan Abdullah Sani (Haris-Sani) di Pilgub Jambi 2024

“Fraksi PKB meminta penjelasan sumber Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (Silpa) terhadap proyeksi pembiayaan daerah pada APBD Perubahan Tahun Anggaran 2023, tercantum Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (Silpa) tahun lalu sebesar Rp. 7.499.612.722,” pintanya.

Riza juga meminta penjelasan kepastian untuk digunakan di akhir Tahun 2023 terkait dengan penerimaan pinjaman daerah sebesar 50 milyar yang tercantum dalam proyeksi penerimaan daerah pada APBD Perubahan 2023.

Baca Juga :  Libur Sekolah, Pantai Labuhan Jukung Dibanjiri Pengunjung

 

“Meminta tim anggaran ekskutif dapat memberikan gambaran yang pasti, berapa jumlah final keuangan yang akan digunakan di akhir tahun ini agar tidak terjadi penambahan defisit di akhir Tahun 2023,” tambahnya.

Pihaknya juga mengingatkan untuk menganggarkan Penghasilan Tetap (Siltap) aparatur pemerintah pekon Tahun Anggaran 2022 lalu di APBD-Perubahan. “Karena ini merupakan salah satu komitmen kita bersama baik eksekutif maupun legislatif kurang lebih sebesar Rp. 9,8 Miliar,” tandasnya.

Joni Irawan

Berita Terkait

Bupati Novriwan Apresiasi Organisasi Masyarakat Yang Berbagi Kebaikan Selama Ramadhan
810 Peserta dari Lampung Barat ikut Berpartisipasi program Indonesia Khataman Al-Qur’an Serentak
Gelontorkan Program Pemberian Insentif Guru Ngaji, Parosil Harap Dapat Menciptakan Kaum Malenial Berahlak Baik
PC IPNU IPPNU Lampung Barat Gelar Istighosah dalam Rangka Harlah IPNU ke-70 & IPPNU ke-71
Ketua MWCNU Balik Bukit Ust Hernadi Tekankan Pentingnya Persatuan “Jangan Saling Mendengki dan Bermusuhan”
Kedapatan Miliki Sabu, Seorang Pria sedang berada di lapak singkong diamankan Sat Res Narkoba Polres Tulang Bawang Barat
Diduga Dpo Pelaku Curi 102 Tandan Buah Kelapa Sawit Diamankan Polsek Gunung Agung
Polres Tulang Bawang Barat Buka Layanan Hotline 110, Kapolres : “Mudik Aman, Keluarga Nyaman”
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 17:40 WIB

Bupati Novriwan Apresiasi Organisasi Masyarakat Yang Berbagi Kebaikan Selama Ramadhan

Senin, 17 Maret 2025 - 17:38 WIB

810 Peserta dari Lampung Barat ikut Berpartisipasi program Indonesia Khataman Al-Qur’an Serentak

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:28 WIB

Gelontorkan Program Pemberian Insentif Guru Ngaji, Parosil Harap Dapat Menciptakan Kaum Malenial Berahlak Baik

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:26 WIB

PC IPNU IPPNU Lampung Barat Gelar Istighosah dalam Rangka Harlah IPNU ke-70 & IPPNU ke-71

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:24 WIB

Ketua MWCNU Balik Bukit Ust Hernadi Tekankan Pentingnya Persatuan “Jangan Saling Mendengki dan Bermusuhan”

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:03 WIB

Diduga Dpo Pelaku Curi 102 Tandan Buah Kelapa Sawit Diamankan Polsek Gunung Agung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:56 WIB

Polres Tulang Bawang Barat Buka Layanan Hotline 110, Kapolres : “Mudik Aman, Keluarga Nyaman”

Sabtu, 15 Maret 2025 - 04:30 WIB

Ini kata Ust M Wahidin tentang Keistimewaan Malam Lailatul Qadar: Malam Seribu Bulan yang Dinanti Umat Muslim

Berita Terbaru

Maaf !!! Tidak Dapat Disalin