Pardianto Kembali Terpilih Jadi Ketua DPD Abpedsi Tulang Bawang Tahun 2023-2028

- Editor

Jumat, 1 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pardianto, kembali terpilih sebagai Ketua Abpedsi Tulang Bawang Tahun 2023-2028

Pardianto, kembali terpilih sebagai Ketua Abpedsi Tulang Bawang Tahun 2023-2028

Tulang Bawang – Dewan Pimpinan Daerah Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Seluruh Indonesia (DPD-Abpedsi) Kabupaten Tulangbawang mengadakan Musyawarah Daerah Ke-II di Rumah Makan Madinah Simpang Penawar Kecamatan Banjar Margo Tulang Bawang pada Kamis (30/11/2023).

Agenda Musda Ke-II mencakup laporan pertanggungjawaban pengurus dan pemilihan Ketua DPD Abpedsi Tulang Bawang untuk masa bakti 2023-2028. Dalam pemilihan ketua, peserta Musda menyepakati dua nama kandidat, yakni Suwardi dan Pardianto (Petahana).

Baca Juga :  Warga Pekon Kampung Jawa, Pesisir Barat Keluhkan Kurangnya Isi LPG 3 Kg

Melalui pemilihan langsung oleh peserta Musda, Pardianto memperoleh suara terbanyak dan diangkat sebagai ketua DPD Abpedsi Tuba untuk masa kerja 2023-2028.

Selanjutnya, Ketua terpilih akan membentuk struktur kepengurusan baru DPD Abpedsi.

Musda berlangsung dengan lancar dan kondusif dari pukul 08.00 WIB hingga 17.00 WIB, diikuti oleh 162 peserta, utusan Ketua Badan Permusyawaratan Kampung (BPK) dari 14 Kecamatan. Satu Kecamatan, yaitu Kecamatan Penawar Aji, tidak hadir.

Baca Juga :  Heri Amalindo Terima Keris Cantaka Wibawa

Acara juga dihadiri oleh Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Abpedsi Provinsi Lampung, Dewan Pembina, Dewan Penasehat Abpedsi Tuba, tamu undangan, dan Kapolsek Banjar Agung.

Nafian Faiz

Berita Terkait

Jama’ah Masjid Baitus Sidqon Way Mengaku Liwa, Lampung Barat, Mengadakan Acara Napak Tilas Nuzulul Qur’an
Wabup Nadirsyah Terima Bantuan 30 Unit Bak Sampah dari Menteri Lingkungan Hidup
Paripurna HUT Ke-61 Provinsi Lampung, Wabup Nadirsyah Sampaikan Sambutan Gubernur
Kapolres Tulang Bawang Barat Pastikan Layanan Hotline Call Center Polri 110 Siap Dukung Mudik Lebaran 2025
Pererat Silaturahmi, Bupati & Wabup Gelar Buka Bersama Insan Pers
Bupati Novriwan Tegaskan Program MBG Harus Dijalankan Penuh Tanggung Jawab
Ust H Danang Hari Suseno : “Allah Jadikan Ramadhan Sebagai Bulan Tarbiyah”
3 Anggota Polres Way Kanan Gugur Saat Bertugas Gerebek Judi Sabung Ayam
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 10:06 WIB

Jama’ah Masjid Baitus Sidqon Way Mengaku Liwa, Lampung Barat, Mengadakan Acara Napak Tilas Nuzulul Qur’an

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:54 WIB

Wabup Nadirsyah Terima Bantuan 30 Unit Bak Sampah dari Menteri Lingkungan Hidup

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:52 WIB

Paripurna HUT Ke-61 Provinsi Lampung, Wabup Nadirsyah Sampaikan Sambutan Gubernur

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:37 WIB

Kapolres Tulang Bawang Barat Pastikan Layanan Hotline Call Center Polri 110 Siap Dukung Mudik Lebaran 2025

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:28 WIB

Pererat Silaturahmi, Bupati & Wabup Gelar Buka Bersama Insan Pers

Selasa, 18 Maret 2025 - 06:15 WIB

Ust H Danang Hari Suseno : “Allah Jadikan Ramadhan Sebagai Bulan Tarbiyah”

Senin, 17 Maret 2025 - 22:24 WIB

3 Anggota Polres Way Kanan Gugur Saat Bertugas Gerebek Judi Sabung Ayam

Senin, 17 Maret 2025 - 21:42 WIB

Bupati Lambar Parosil Mabsus Apresiasi Paud Islam Alif Membudayakan Kebiasaan Menabung Sejak Dini

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Wabup Nadirsyah Terima Bantuan 30 Unit Bak Sampah dari Menteri Lingkungan Hidup

Selasa, 18 Mar 2025 - 21:54 WIB

Tulang Bawang Barat

Pererat Silaturahmi, Bupati & Wabup Gelar Buka Bersama Insan Pers

Selasa, 18 Mar 2025 - 17:28 WIB

Maaf !!! Tidak Dapat Disalin