BNN Batang Hari: Tahun 2023 Kasus Narkoba Turun 20%

- Editor

Jumat, 22 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala BNN Kabupaten Batang Hari, AKBP M. Zuhairi dalam penjelasannya mengatakan jika kasus narkoba di Kabupaten Batang Hari turun 20% sepanjang tahun 2023. Foto: Baidillah, Kabar Indonesia.

Kepala BNN Kabupaten Batang Hari, AKBP M. Zuhairi dalam penjelasannya mengatakan jika kasus narkoba di Kabupaten Batang Hari turun 20% sepanjang tahun 2023. Foto: Baidillah, Kabar Indonesia.

Batang Hari, Kabar Indonesia-Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Batang Hari pada tanggal 22 Desember 2023 melakukan rilis akhir tahun tentang program apa yang sudah dilakukan dan seperti apa progres kegiatan penanganan Narkoba selama tahun 2023.

Dalam penjelasannya di Kantor BNN, Kepala BNN Kabupaten Batang Hari, AKBP M. Zuhairi mengatakan, “Kami sudah banyak melakukan giat dalam rangka pencegahan dan penindakan terhadap pelaku yang mengkonsumsi narkotika seperti pembinaan dan penegakan hukum.”

Tidak itu saja, pihaknya juga melakukan giat pencegahan secara dini dalam bentuk sosialisasi bahaya narkoba baik dimasyarakat ataupun di lembaga pendidikan.

Baca Juga :  Limbah Buangan Batu Bara Permata Prima Elektrindo (PPE) Kian Meluas Ancam Anak Sungai Desa Semaran

“Salah satu kegiatan yang kami bangun di masyarakat adalah program intervensi berbasis masyarakat (IBM) dimana program ini mengupayakan penyelesaian permasalahan penyalahgunaan narkoba dengan meningkatkan peran serta masyarakat dalam intervensi kepada masyarakat yang telah menggunakan narkoba sehingga keterbatasan akses terhadap rehabilitasi karena faktor geografis dan biaya dapat diminimalisir,” lanjut Zuhairi.

M. Zuhairi bersyukur dengan berkurangnya pemakai narkoba di Batang Hari ini terlihat pada grafik penanganan kasus yang berkaitan dengan narkoba pada tahun 2023 ini bila dibandingkan tahun tahun lalu, tahun ini terdapat 4 laporan kasus narkoba jumlah tersangka 9 orang dengan jumlah barang bukti Shabu 16,84 gram dan ekstasi 8 butir.

Baca Juga :  Diduga Tidak Mau Memberi Keterangan Pemberitaan, Komisioner KPU Bungo Jamiin Nopri Seperti Ada yang Ditutupi

“Kami sangat berharap peran masyarakat dan media dalam penanganan masalah penyalahgunaan narkoba karena sangat menggangu dan merusak generasi bangsa ke depan,” tutup Zuhairi.

Baidillah

Berita Terkait

Jama’ah Masjid Baitus Sidqon Way Mengaku Liwa, Lampung Barat, Mengadakan Acara Napak Tilas Nuzulul Qur’an
Wabup Nadirsyah Terima Bantuan 30 Unit Bak Sampah dari Menteri Lingkungan Hidup
Paripurna HUT Ke-61 Provinsi Lampung, Wabup Nadirsyah Sampaikan Sambutan Gubernur
Kapolres Tulang Bawang Barat Pastikan Layanan Hotline Call Center Polri 110 Siap Dukung Mudik Lebaran 2025
Pererat Silaturahmi, Bupati & Wabup Gelar Buka Bersama Insan Pers
Bupati Novriwan Tegaskan Program MBG Harus Dijalankan Penuh Tanggung Jawab
Ust H Danang Hari Suseno : “Allah Jadikan Ramadhan Sebagai Bulan Tarbiyah”
3 Anggota Polres Way Kanan Gugur Saat Bertugas Gerebek Judi Sabung Ayam
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 10:06 WIB

Jama’ah Masjid Baitus Sidqon Way Mengaku Liwa, Lampung Barat, Mengadakan Acara Napak Tilas Nuzulul Qur’an

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:54 WIB

Wabup Nadirsyah Terima Bantuan 30 Unit Bak Sampah dari Menteri Lingkungan Hidup

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:52 WIB

Paripurna HUT Ke-61 Provinsi Lampung, Wabup Nadirsyah Sampaikan Sambutan Gubernur

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:37 WIB

Kapolres Tulang Bawang Barat Pastikan Layanan Hotline Call Center Polri 110 Siap Dukung Mudik Lebaran 2025

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:28 WIB

Pererat Silaturahmi, Bupati & Wabup Gelar Buka Bersama Insan Pers

Selasa, 18 Maret 2025 - 06:15 WIB

Ust H Danang Hari Suseno : “Allah Jadikan Ramadhan Sebagai Bulan Tarbiyah”

Senin, 17 Maret 2025 - 22:24 WIB

3 Anggota Polres Way Kanan Gugur Saat Bertugas Gerebek Judi Sabung Ayam

Senin, 17 Maret 2025 - 21:42 WIB

Bupati Lambar Parosil Mabsus Apresiasi Paud Islam Alif Membudayakan Kebiasaan Menabung Sejak Dini

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Wabup Nadirsyah Terima Bantuan 30 Unit Bak Sampah dari Menteri Lingkungan Hidup

Selasa, 18 Mar 2025 - 21:54 WIB

Tulang Bawang Barat

Pererat Silaturahmi, Bupati & Wabup Gelar Buka Bersama Insan Pers

Selasa, 18 Mar 2025 - 17:28 WIB

Maaf !!! Tidak Dapat Disalin