Kadis Pendidikan Propinsi Jambi : Kalender Belajar Masih Menunggu Keputusan Pemerintah Pusat

- Editor

Minggu, 10 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi, KabarIndonesia.co

“Kita masih menunggu sidang isbat nanti malam (10/02/2024) tentang kapan penetapan 1 Ramadhan 1445.H tahun ini, kapan?” Demikian statement Kepala Dinas Pendidikan Propinsi Jambi melalui Kabarindonesia.co melalui Sambungan Telepon.

Lebih lanjut H. Syamsurizal, S.E, M. Si selaku Kadis Pendidikan berpegang pada Surat Edaran Gubernur Nomor 2751/SE/BKD.5.3/III/2024 tentang Jam kerja aparatur Negara selama bulan Ramadhan 1445.H.

Melalui Kabarindonesia.co Kadis Pendidikan menyampaikan “Pada prinsipnya kita bepedang pada aturan yang ada yakni surat edaran tentang jam kerja dan kalender pendidikan”.

Baca Juga :  Masjid Islamic Center Lampung Barat Siap Menyambut Kunjungan Kerja Presiden RI Jokowi Jumat Besok

Hal itu turut ditegaskan Kabag Media Dinas Pendidikan Kurdi yang menyampaikan surat edaran dari Kepala Dinas Pendidikan beberapa point nya diantara nya :
1. Libur satuan pendidikan menyambut bulan suci Ramadhan 1445.H dimulai tanggal 11 s/d 13 maret 2024. (1 Ramadhan masih menunggu sidang isbat dari Kementrian Agama Republik Indonesia).
2. Jam Kerja satuan Pendidikan dimulai jam 07.30Wib.
3. Durasi 1 jam pelajaran di bulan suci Ramadhan 30-35 menit.
4. Satuan pendidikan wajib melaksanakan program Ramadhan 1 minggu dan agama lain dapat mengadakan kegiatan sesuai kepercayaan.
5. Khusus untuk satuan pendidikan SMK yang sedang melaksanakan Uji Kopetensi Keahlian menyesuaikan dengan kondisi siswa.
6. Kantin sekolah selama bulan suci Ramadhan DITUTUP.

Baca Juga :  Dendi Romadhona: Karang Taruna Punya Sejarah Panjang!

Sulthan

Berita Terkait

Dua Orang Pria Remaja Diamankan Satresnarkoba Polres Tulang Bawang Barat Atas Dugaan Kepemilikan Narkoba jenis Sabu
Resmikan Pasar Tematik Parosil Minta Dukungan Infrastruktur Kepada Pemerintah Provinsi
Tega ! Ayah Setubuhi Anak Kandung, Unit PPA Reskrim Polres Tulang Bawang Barat Amankan Pelaku Pria 40 Tahun
Launching Program TubabaQ Berdaya, Bupati Tubaba: Ciptakan Pelaku UMKM yang Berdaya dan Mandiri
Pemkab Tubaba dan Kejaksaan Teken MoU: Sinergi Kuatkan Pelayanan Publik dan Berantas Korupsi
Jadwal Kepulangan Jemaah Haji Kabupaten Lampung Barat Tahun 2025
Bupati Tubaba Luncurkan KKO 2025: Siapkan Generasi Atlet Berkarakter
Pakcik Akan Resmikan Wisata Pasar Tematik Jelajah Danau Ranau
Berita ini 263 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 15 Juni 2025 - 18:00 WIB

Dua Orang Pria Remaja Diamankan Satresnarkoba Polres Tulang Bawang Barat Atas Dugaan Kepemilikan Narkoba jenis Sabu

Sabtu, 14 Juni 2025 - 20:14 WIB

Resmikan Pasar Tematik Parosil Minta Dukungan Infrastruktur Kepada Pemerintah Provinsi

Jumat, 13 Juni 2025 - 17:57 WIB

Tega ! Ayah Setubuhi Anak Kandung, Unit PPA Reskrim Polres Tulang Bawang Barat Amankan Pelaku Pria 40 Tahun

Jumat, 13 Juni 2025 - 17:55 WIB

Launching Program TubabaQ Berdaya, Bupati Tubaba: Ciptakan Pelaku UMKM yang Berdaya dan Mandiri

Kamis, 12 Juni 2025 - 17:14 WIB

Pemkab Tubaba dan Kejaksaan Teken MoU: Sinergi Kuatkan Pelayanan Publik dan Berantas Korupsi

Rabu, 11 Juni 2025 - 14:54 WIB

Bupati Tubaba Luncurkan KKO 2025: Siapkan Generasi Atlet Berkarakter

Selasa, 10 Juni 2025 - 16:08 WIB

Pakcik Akan Resmikan Wisata Pasar Tematik Jelajah Danau Ranau

Kamis, 5 Juni 2025 - 20:11 WIB

KETUA PLB TEUKU WAHYU BERI PERINGATAN TEGAS KEPADA OKNUM WARTAWAN YANG INTIMIDASI KEPALA DESA

Berita Terbaru

Maaf !!! Tidak Dapat Disalin